Jeruk merupakan buah yang sangat terkenal di seluruh dunia. Buah ini berasal asia tenggara yang merupakan keluarga dari Rutaceae ini mempunyai kandungan anti oksida yang sangat banyak, sehingga sangat di percaya dapat mengurangi berbagai macam risiko penyakit dan juga digunakan sebagai perawatan kecantikan.

Buah yang mempunyai warna kulit kuning ini mengandung lebih dari 60 flavonoid dan 175 phytochemical, keduanya juga merupakan senyawa kimia yang terjadi secara alami pada tanaman yang berguna sebagai anti oksidan dan membantu dalam meredakan peradangan.

1. Mengurangi Resiko Terkena Kanker
Kandungan senyawa flavonoid hesperitin pada buah jeruk ini memiliki dampak positif terhadap kanker. Menurut penelitian yang mengatakan kalau jus jeruk bisa untuk mengurangi resino terkena leukemia, kanker usus besar, kanker hati dan kanker payudara. Beberapa manfaat ini di dapatkan karena kandungan vitamin C pada jeruk sangat tinggi.

2. Membatu Dalam Menurunkan Berat Badan
Buah yang satu ini sangat berguna untuk anda yang ingin menurunkan berat badan. Jeruk di percaya dapat membantu dalam menurunkan berat badan dengan cara mengurangi radikal bebas atau stress oksidatif, menurunkan lemak darah,menjaga kesehatan hati dan gula darah. Mengkonsumsi jus jeruk dalam jumlah sedang dapat di katakana dengan penambahan nutrisi yang cukup dan kualitas diet yang baik.

3. Mencegah Stroke
Beberapa kandungan senyawa yang ada di dalam buah jeruk ini bisa untuk menurunkan resiko terkena stroke bagi wanita. Seseorang yang mengkonsumsi buah jeruk dalam jumlah yang tinggi akan mudah terkena resiko terkena stroke iskemik 20 % lebih rendah di bandingkan dengan wanita yang sedikit mengkonsumsi jeruk.

4. Menjaga Kesehatan Mata
Selain kaya akan vitamin C, jus jeruk ini juga kaya akan vitamin A. Vitamin A sudah di kaitkan dengan kesehatan mata. Dengan meningkatkan asupan vitamin A pada menu makanan sehari- hari bisa untuk mencegah kebutaan pada dalam hari dan degenerasi macula.

5. Mencegah Kerusakan Kulit
Ternyata jeruk juga bisa untuk membantu dalam melawan kerusakan pada kulit yang di akibatkan oleh sinar matahari dan polusi. Selain itu, manfaat buah jeruk juga di percaya dapat mengurangi keriput dan meningkatkan pada tekstur kulit. Beberapa manfaat yang di dapatkan pada jeruk ini di karenakan kandungan vitamin C pada jeruk mempunyai peran penting dalam pembentukan kolagen.