Elkan Baggott seorang pemuda blasteran yang dimiliki timnas Indonesia saat ini. Ya pemuda kelahiran Bangkok, Thailand ini ialah seorang pemain naturalisasi milik timnas Indonesia dengan keturunan seorang ibu asal Indonesia dan seorang ayah asal Inggris. Baggott yang baru saja berulang tahun ini genap berumur 19 tahun. Pria blasteran milik timnas Indonesia ini lahir pada 23 …
Lanjutkan membaca “Elkan Baggott Naturalisasi Millik Indonesia”