Jerawat adalah salah satu masalah kulit wajah yang paling sering di temui. Selain mengganggu penampilan, munculnya jerawat di permukaan kulit juga menjadi tanda bahwa kesehatan kulit kurang terjaga. Ketika sudah berjerawat, rasa nyeri yang di timbulkan kerap kali sangat mengganggu. Pemilihan make up yang aman untuk menyamarkan jerawat juga tidak mudah. Dari pada susah-susah menyamarkan …
Lanjutkan membaca “Langkah Mudah Mengatasi Jerawat Tanpa Harus Perawatan Mahal”